berita bolaLiga Eropa

Prediksi Atalanta vs Bayer Leverkusen Liga Eropa 2023-2024

Centralbola – Atalanta akan menghadapai Bayer Leverkusen pada di final Liga Eropa 2023-2024.
Pertandingan tersebut berlangsung di Aviva Stadium, Dublin Irak pada hari Kamis, 23 Mei 2024 pada jam 02.00 WIB.

Dalam rintangannya menuju ke babak final, Atalnta telah berhasil menyingkirkan Sporting Lisbon, Liverpool, dan Marseille.
Sementara untuk Bayer Leverkusen telah berhasil melewati adengan Qarabag, West Ham United, dan AS Roma.

Dalam final Liga Eropa musim ini merupakan pencapaian pertamanya Atalanta, dan sedangkan untuk Bayer Leverkusen adalah pencapaian keduanya dalam musim ini.
Pada musim lalu, Werkself -julukan Bayer Leverkusen hanya bisa sampai semifinal saja setelah di kalahkan oleh Roma.

Pada musim ini, Bayer Leverkusen berhasil membalaskan dendamnya pada AS Roma yang sempat menghentikannya pada di musim sebelumnya.
Atalanta tampil dengan sangat baik pada musim ini, di serie A setelah kalah dari Juventus di final Coppa Italia.
Atalanta kembali memastikan dirinya finis di Zona Liga Champions, jikalau mereka berhasil mengalahkan Leverkusen maka Italia bakal punya enam wakil di Liga Champions musim depan.

Pada pertemuan sebelumnya, di babak 16 besar musim 2021/2022, Leverkusen kalah agregat 3-4 dari Atalanta, dan kali ini Leverkusen bakal lebih di favoritkan untuk mengalahkan Atalanta dan meraih gelar kedua mereka.

Starting XI Atalanta vs Bayer Leverkusen

Atalanta vs Bayern Leverkusen

Atalanta (3-4-1-2)
Pelatih: Gian Piero Gasperini.
Pemain: Carnesecchi; Djimsiti, Hien, Scalvini; Zappacosta, Pasalic, Ederson, Ruggeri; Koopmeiners, De Ketelaere; Scamacca.

Bayer Leverkusen (3-4-3)
Pelatih: Xabi Alonso
Pemain: Kovar; Stanisic, Tah, Tapsoba; Frimpong, Andrich, Xhaka, Hincapie; Wirtz, Adli, Grimaldo.

Head to Head Atalanta vs Bayer Leverkusen

5 Pertandingan terakhir Atalanta
(M-M-M-K-M)
06-05-24 Salernitana 1-2 Atalanta (Serie A)
10-05-24 Atalanta 3-0 Marseille (Liga Europa)
13-05-24 Atalanta 2-1 Roma (Serie A)
16-05-24 Atalanta 0-1 Juventus (Coppa Italia)
18-05-24 Lecce 0-2 Atalanta (Serie A).

5 Pertandingan terakhir Bayer Leverkusen
(M-M-S-M-M)
03-05-24 Roma 0-2 Leverkusen (Liga Europa)
05-05-24 Frankfurt 1-5 Leverkusen (Bundesliga)
10-05-24 Leverkusen 2-2 Roma (Liga Europa)
13-05-24 Bochum 0-5 Leverkusen (Bundesliga)
18-05-24 Leverkusen 2-1 Augsburg (Bundesliga).

Statik dan Prediksi Skor Atalanta vs Bayer Leverkusen

  • Atalanta di Liga Europa musim ini: M7 S4 K1, gol 22-8.
  • Top skor Atalanta di Liga Europa musim ini: Gianluca Scamacca (6 gol).
  • Atalanta menang 7 kali dalam 9 laga terakhir di semua kompetisi (M7 S1 K1).
  • Atalanta selalu mencetak minimal 2 gol dalam 7 dari 9 laga terakhir di semua kompetisi.
  • Atalanta cuma 3 kali clean sheet dalam 11 laga terakhir di semua kompetisi.
  • Leverkusen di Liga Europa musim ini: M9 S3 K0, gol 31-10.
  • Top skor Leverkusen di Liga Europa musim ini: Patrik Schick, Victor Boniface (masing-masing 5 gol).
  • Leverkusen belum terkalahkan di semua kompetisi musim ini: M42 S9 K0, gol 143-39.
  • Leverkusen selalu mencetak minimal 2 gol dalam 6 laga terakhir di semua kompetisi.
  • Leverkusen mencetak total 18 gol dalam 6 laga terakhir di semua kompetisi.
  • Leverkusen cuma 2 kali clean sheet dalam 8 laga terakhir di semua kompetisi.

Prediksi Skor Akhir: Atalanta 1- 3 Bayer Leverkusen.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button